Kerajaan Tidore (1780-1805)

   Kerajaan Tidore Berdiri pada sekitar abad ke-13 kerajaan tidore terletak disebelah selatan ternate
kerajaan ternate membentuk persekutuan dengan sebutan Uli lima yang terdiri dari Ambon,
Bacan,Obi,dan Seram, Kerajaan tidore juga membentuk persekutuan dengan sebutan Uli Siwa . pada awalnya kerajaan ternate dan tidore hidup berdampingan deanan baik namun , dengan kedatangan bangsa Eropa di maluku Mulai terjadi pertentangan diantara mereka.

    portugis yang datang ke maluku bersahabat dengan ternate , sedangakan Spanyol bersahabat dengan tidore.pada tahun 1529 portugis dibantu oleh ternate dan bacan menyerang tidore dan spanyol .
dalam peperangan tersebut portugis memperoleh kemenangan , maluku berhasil dikuasai oleh portugis .
portugi kemudian bertindak sewenang-wenang terhadap rakyak maluku,
ternate dan tidore akhirnya sadar bahwa mereka harus bersatu mengusir portugis ,
akhirnya portugis dapat dikalahkan pada tahun 1574 dan menyingkir ke Ambon.

    Puncak kejayaan tidore terjadi pada masa pemerintahan sultan nuku(1780-1805) sultan nuku dapat menyatukan ternate dan tidore untuk bersama-sama melawan belanda yang dibantu inggris , sultan nuku adalah seorang yang cerdik dan pemberani sehingga wilayahnya tidak diganggu oleh portugis,spanyol,belanda,dan inggris,rakyat hidup dengan makmur , wilayah kekuasaannya meliputi pulau seram, pulau halmahera , kepulauan Kai , dan papua

Mau Berlangganan Contoh Surat Terbaru dari Kami?